Pohon Ketapang Biola Varigata ini memang sedang banyak dicari oleh pecinta tanaman hias, khususnya untuk koleksi tanaman mini dan indoor. Sebagaimana yang sudah kita jelaskan sebelumnya bahwa Ketapang Biola Varigata memiliki daun yang unik. Warna daun tersebut menjadikan tanaman ini sangat pantas dikoleksi dirumah. Seperti Sobat Agro asal Blitar yang… Selengkapnya »
Tanaman hias satu ini memang sedang banyak dicari untuk koleksi di rumah dan halaman. Namun masih sedikit yang mengetahui bahwa ada dua jenis dari varian tanaman tersebut. Benar, tanaman ketapang biola yang sedang kita bahas pada artikel ini. Saat ini ketapang biola memiliki dua jenis yang umum dijual di pasaran,… Selengkapnya »
Pada produk sebelumnya sudah kita sudah jelaskan tentang sebuah tanaman hias Ketapang Biola Varigata. Dimana tanaman hias satu ini memiliki keunikan pada warna daun yang bercampur dengan warna putih atau disebut varigata. Namun pada artikel kali ini, kita akan jelaskan induk Ketapang Biola Varigata dan seperti apa besarnya? Karena jarang… Selengkapnya »
Suka dengan tanaman bunga melati? Pasti banyak yang suka dengan tanaman bunga satu ini, karena tidak hanya cantik dengan warna putih bersihnya. Bunga melati juga memiliki wangi yang harum dan menjadi hiasan saat acara pernikahan. Namun ada dua jenis tanaman melati yang biasa kita kenal, satu melati biasa yang banyak… Selengkapnya »
Tanaman kiara payung atau juga disebut pinisium adalah sebuah tanaman pohon yang bisa besar dengan ciri daun memanjang. Tanaman ini biasa dijadikan tanaman peneduh di kawasan hotel, villa, dan perumahan. Tidak jarang juga dijadikan bahan penelitian oleh mahasiswa. Seperti yang kami kirimkan menuju Jakarta berikut.
Tanaman ketapang hijau mungkin sudah biasa Anda lihat, namun bagaimana dengan tanaman ketapang putih / varigata? Mungkin jarang Anda lihat, tanaman satu ini memang menjadi tanaman primadona untuk dijadikan tanaman peneduh di rumah. Khususnya untuk peneduh atap rumah atau kawasan taman kecil di rumah. Ciri tanaman ketapang varigata adalah daunnya… Selengkapnya »