Blog Agro Bibit ID

  • 1 Kg Biji Kayu Suren Berkualitas Menuju Lombok Tengah NTB

    1 Kg Biji Kayu Suren Berkualitas Menuju Lombok Tengah NTB

    Jan 23, 2025

    Kayu suren menjadi salah satu jenis kayu yang banyak dikenal masyarakat Indonesia. Selain itu kayu suren yang memiliki nama lain pohon surian (toona sureni) juga sudah dikenal dengan kualitas kayunya yang keras. Sehingga tak jarang banyak masyarakat Indonesia yang banyak menggunakannya untuk berbagai perkakas rumah tangga.  Keunggulan Kayu Suren dengan… Selengkapnya »

  • kakao mcc 02 berbuah

    Cara Mendapatkan Benih Biji Kakao Unggul

    Jan 14, 2025

    Tanaman kakao menjadi salah satu jenis tanaman yang bernilai ekonomi tinggi, karena banyak turunan atau olahan produk yang dihasilkan dari kakao. Mulai dari coklat, krim, kue, dan olahan lainnya. Tanaman kakao juga sering disebut dengan coklat, namun kata coklat lebih ideal untuk hasil turunannya saja.  Rasa Produk Kakao di Keseharian… Selengkapnya »

  • Kirim Ragam Jenis Bibit Mangga Unggul Menuju Pontianak

    Kirim Ragam Bibit Mangga Unggul Menuju Pontianak

    Jan 10, 2025

    Tanaman mangga menjadi salah satu primadona di Indonesia, karena daging buahnya yang tebal dan rasanya manis. Selain itu, semakin berkembangnya dunia pertanian di Indonesia juga menghasilkan ragam baru mangga unggulan. Seperti jenis baru bibit mangga miyazaki, mangga yuwen s6, dan mangga coconut pakistan.  Jenis Mangga Buah dan Daging Buah Tebal… Selengkapnya »

  • Cara Semai Biji Kopi Robusta dan Arabika Pemula

    Cara Semai Biji Kopi Robusta dan Arabika Pemula

    Jan 1, 2025

    Tanaman kopi menjadi salah satu jenis tanaman yang punya potensi ekonomi yang menjanjikan. Tidak bisa kita pungkiri bahwa kegiatan ngopi atau minum kopi menjadi rutinitas di masyarakat Indonesia. Selain itu banyak negara-negara bukan penghasil produk kopi, juga melakukan kegiatan ngopi. Sehingga produk atau olahan dari kopi sangat berpotensi dalam pengembangan… Selengkapnya »

  • Tanaman Pohon Mahoni untuk Penghijauan Jalan Tol

    Tanaman Pohon Mahoni untuk Penghijauan Jalan Tol

    Dec 22, 2024

    Melewati jalan raya mungkin sudah menjadi rutinitas kita sehari-hari, namun jika kita sejenak melihat dan memperhatikan akan mendapati sebuah pohon kanan kiri jalan. Ada banyak jenis pohon penghijauan yang digunakan di jalan raya atau kawasan jalan tol, mulai dari trembesi, mahoni, ketapang, dan jenis pohon peneduh lainnya.  Manfaat Pohon Mahoni… Selengkapnya »

  • Kirim 200 Pohon Pinus Merkusii Menuju Jawa Barat

    Kirim 200 Pohon Pinus Merkusii Menuju Jawa Barat

    Dec 13, 2024

    Pohon pinus merkusii menjadi sebuah pohon yang sangat ideal untuk penghijauan pada kawasan pegunungan dan lereng gunung. Hal ini karena akar tanaman pohon pinus sangat kuat dan mampu menahan abrasi tanah.  200 Pohon Pinus Merkusii Tanam di Sukabumi Seperti yang sedang kami kirimkan berikut, sebanyak 200 pohon pinus dengan ukuran… Selengkapnya »